Download GCAM LMC8.4 + Config Romance for Realme
Hai Sob, Yang akan admin bahas hari ini adalah tentang Gcam. Kali ini ada Gcam LMC8.4 yang bisa anda coba diperangkat Realme anda dengan fitur baru dan hasil jepretan yang lebih maksimal. Tak hanya file apk GCAM LMC8.4 anda juga mendapatkan Configs Romance V1 yang akan admin sediakan.
Google Camera LMC8.4 adalah sebuah Gcam yang dimodifikasi oleh Dieflix. Total gcam yang sudah dirilis oleh Dieflix adalah 10. Saat ini Dieflix telah merilis LMC8.4_R14 bisa anda unduh melalui link yang sudah admin sediakan dibawah. Penasaran apa saja yang baru di Gcam yang satu ini? Silahkan simak berikut ini.
Fitur GCAM 8.4:
- HDR+ (enhanced HDR) – [The rockstar feature of GCam APK]
- Portrait Mode with better edge detection
- Night Sight with better low light photography (available on 6.1.021 and later) – [Most OEMs carried this feature to implement on their cameras after Google Camera introduced this]
- Night Sight on Portrait mode (8.2.204 and later)
- Astrophotography feature (version 7.0.009 and later) [No other Camera app on Android has this specific feature at all, till now!] To find a good places to shoot in Astro mode, use the Light Pollution Map app
- Video stabilization modes (version 8.1.101 and later)
- Object portrait mode (lens blur)
- Integrated Google photos and Google lens
- Frequent faces
- Supports up to a 60X zoom (only on the Google Camera port)
- 4k 60 FPS video recording
- RAW image capture
Changelog Gcam LMC8.4
- Material You for all versions of Android. *
- Noise model from the system and noise model tuning. *
- Disabled 70% of animations for speed.
- Changed some default settings
- More values for Lut Noise Fix (the higher the value, the more motion artifacts and less noise)
- Changed default tone/gamma curves from version 8.6, sect by Cseus (smoother).
Panduan Instalasi Apk Gcam LMC:
- Pertama silahkan sobat download terlebih dahulu aplikasi LMC8.4-R14 apk jika anda ingin menginstall lebih dari 3 gcam silahkan pilih download LMC8.4_R14_Snapcam, LMC8.4_R14_Samsung.apk, dan LMC8.4_R14_GLens.apk.
- Setelah berhasil Download, Buka File APK masuk ke File Manager> Download> Cari: LMC8.4-R14 apk
- Pilih Install dan Tunggu sampai loading selesai.
Catatan: Jangan lupa untuk Aktifkan 'Centang pada unknown source' di smartphone Android anda Agar sobat bisa menginstall File APK. Tapi jika sobat sudah pernah meng-install apk sebelumnya mungkin abaikan bisa langsung download dan install, Setelah berhasil instalasi akan muncul seperti gambar berikut (Google play Protect) khusus di Realme UI / ColorOS / MIUI / OxygenOS / OneUI / Funtouch OS / dll.
Cara Instalasi Configs Romance kedalam Gcam LMC8.4
- Buat Folder dengan nama LMC8.4 di Memori Internal
- Silahkan pindahkan file config XML kedalam Folder LMC8.4 yang sudah anda buat tadi
- Buka Gcam LMC8.4
- Seperti biasa load config dengan cara Tap dua kali di area kosong dekat tombol kamera
- Setelah itu akan muncul opsi pilihan XML 'LMC8.4_RomanceV1.1.xml'
- Jika sudah silahkan IMPORT
- Selesai deh, Config sudah terpasang kedalam Gcam LMC8.4 dan siap digunakan.
Frequently Askes Questions (FAQ):
- Bisakah Menginstall APK ini di Android Lawas: Jika anda menggunakan Android 11 Gcam dengan versi 8.4 siap digunakan, Dibawah versi itu mungkin sudah tidak bisa.
- Bisakah saya menggunakan Config Pribadi?: Ya Tentu saja! Pastikan config tersebut mendukung penuh dengan jenis ponsel anda.
- Apakah APK Ini aman digunakan: Ya, Sebelum saya upload apk mod ini saya menguji coba terlebih dahulu. Tapi jika di smartphone sobat terdeteksi apk tidak aman bisa hubungi langsung saya lewat email atau kontak apapun yang tersedia di halaman.
- Bisakah menggunakan Aplikasi ini di Perangkat lain seperti iPhone: Tidak, Project APK hanya bisa di Install di Android Only.
Kesimpulan saya Tentang Gcam LMC8.4:
Jika anda mencari Gcam bagus untuk kebutuhan photography mungkin gcam ini akan sangat cocok untuk anda. Terlebih lagi Gcam ini sudah di versi terbaru 8.4 fitur yang dihadirkan sudah sangat lengkap. Jika anda tertarik jangan lupa juga untuk download confignya, Tapi jika kamu memiliki config pribadi silahkan gunakan config masing".
Post a Comment for "Download GCAM LMC8.4 + Config Romance for Realme"
Jika sobat memiliki pertanyaan soal Artikel yang sudah di Baca diatas, Silahkan sobat bisa menyampaikan perndapat atau bertannya melalui komentar ini. Tekan Posting Komentar untuk Mulai Berkomentar.